PERTANGGUNGJAWABAN HUKUM TERHADAP PELANGGARAN LALU LINTAS VIA ELECTRONIC TRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) YANG MENGGUNAKAN KENDARAAN MILIK ORANG LAIN DI WILAYAH POLRESTA KOTA PADANG

Sitti, Hana Khalisyah (2023) PERTANGGUNGJAWABAN HUKUM TERHADAP PELANGGARAN LALU LINTAS VIA ELECTRONIC TRAFFIC LAW ENFORCEMENT (ETLE) YANG MENGGUNAKAN KENDARAAN MILIK ORANG LAIN DI WILAYAH POLRESTA KOTA PADANG. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (144kB)
[img] Text (Bab I Pendahuluan)
Bab I.pdf - Published Version

Download (389kB)
[img] Text (Bab Iv Penutup)
Bab IV.pdf - Published Version

Download (128kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (331kB)
[img] Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ETLE merupakan sebuah sistem baru dalam proses penegakan hukum terhadap pelanggaran lalu lintas, namun rendahnya kesadaran masyarakat menimbulkan beberapa masalah apabila kendaraan yang digunakan adalah milik orang lain. Rumusan masalah dalam penelitian adalah 1. Bagaimanakah penegakan hukum pada pelanggaran lalu lintas melalui Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) di Kota Padang? 2. Bagaimanakah Pertanggungjawaban Hukum terhadap pelaku pelanggaran lalu lintas via Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE) yang menggunakan kendaraan atas nama orang lain di kota Padang? Metode dalam penelitian adalah yuridis empiris. Hasil dari penelitian ini adalah pertama bagaimana penegakan ETLE di wilayah Polresta Kota Padang adalah sesuai dengan Undang-Undang Lalu Lintas, dalam penegakan ETLE di wilayah Polresta Kota Padang, di pengaruhi oleh dua sumber daya yakni sumber daya manusia dan non manusia, dalam penegakan hukum sistem ETLE Polresta padang memiliki 10 CCTV yang terletak di jalan Protokol, dan enam orang tim ETLE tanpa sistem birokrasi artinya memiliki tugas yang sama satu sama lain. Kedua bagaimana jika dalam proses penerapan ETLE ternyata kendaraan yang di gunakan adalah milik orang lain, dari hasil penelitian dilapangan ditemukan bahwa tidak ada satu pun aturan yang mengatur apabila hal tersebut terjadi dikembalikan kepada pemilik kendaraan dan apabila tidak melakukan pembayaran maka akan dilakukan pemblokiran STNK. Kata Kunci: ETLE, Penegakan Hukum, Lalu Lintas

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Nelwitis, S.H., M.H Dr. Nani Mulyati, S.H., M.H
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: S1 Ilmu Hukum
Date Deposited: 19 Sep 2023 07:26
Last Modified: 19 Sep 2023 07:26
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/215361

Actions (login required)

View Item View Item