Pengaruh E-Service Quality, Customer Trust, dan Brand Image terhadap Customer Satisfaction dalam menggunakan layanan pesan antar makanan (Study pada pengguna GoFood di Kota Padang)

Wildan, Rasyad (2023) Pengaruh E-Service Quality, Customer Trust, dan Brand Image terhadap Customer Satisfaction dalam menggunakan layanan pesan antar makanan (Study pada pengguna GoFood di Kota Padang). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover + Abstrak Wildan Rasyad.pdf - Published Version

Download (408kB)
[img] Text (Bab I Pendahuluan)
bab 1.pdf - Published Version

Download (489kB)
[img] Text (Bab V Penutup)
bab 5 (1).pdf - Published Version

Download (305kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (220kB)
[img] Text (Skripsi Fulltext)
Fix Full Text Skripsi Wildan.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh e-service quality, customer trust, dan brand image terhadap customer satisfaction. Sampel penelitian ini masyarakat Kota Padang yang telah menggunakan layanan pesan antar makanan GoFood, jumlah sampel sebanyak 161 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan nonprobability dengan metode purposive sampling dan menggunakan pengukuran skala likert 1-5. Pengolahan data penelitian dilakukan dengan menggunakan program software SmartPLS 4.0 dan Microsoft Excel. Hasil penelitian menunjukkan variabel e-service quality memiliki hubungan yang positif dan berpengaruh signifikan terhadap variabel customer satisfaction, variabel customer trust memiliki hubungan yang positif dan berpengaruh signifikan terhadap variabel customer satisfaction, dan variabel brand image memiliki hubungan yang positif dan berpengaruh signifikan terhadap variabel customer satisfaction. Kata Kunci : E-Service Quality, Customer Trust, Brand Image, Customer Satisfaction

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Asmi Abbas, SE, MM.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: S1 Manajemen Fakultas Ekonomi
Date Deposited: 07 Jul 2023 08:14
Last Modified: 07 Jul 2023 08:17
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/205499

Actions (login required)

View Item View Item