ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN TEKNIK COMMON SIZE DAN ANALISIS RASIO PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. PADA TAHUN 2019 - 2020

Baby, Rizky Putri Uthami Pasaribu (2023) ANALISIS KINERJA KEUANGAN DENGAN TEKNIK COMMON SIZE DAN ANALISIS RASIO PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. PADA TAHUN 2019 - 2020. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
COVER DAN ABSTRAK Baby Rizky Putri Uthami Pasaribu.pdf - Published Version

Download (305kB)
[img] Text (Bab 1 Pendahuluan)
BAB I Baby Rizky Putri Uthami Pasaribu.pdf - Published Version

Download (249kB)
[img] Text (Bab V Penutup)
BAB V Baby Rizky Putri Uthami Pasaribu.pdf - Published Version

Download (41kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA Baby Rizky Putri Uthami Pasaribu.pdf - Published Version

Download (49kB)
[img] Text (Tugas Akhir Full)
Tugas Akhir Baby Rizky Putri Uthami Pasaribu.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk melihat kategori kinerja keuangan pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. dengan menggunakan teknik analisis common size dan analisis rasio. Penulis menggunakan metode studi kepustakaan dan studi lapangan. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa kategori kinerja keuangan pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. berada di kategori “Peringkat 2” dalam kondisi “Sehat” dilihat dengan menggunakan analisis common size dan analisis rasio. Dan dari analisis tersebut terlihat juga bahwa laporan keuangan PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. ini ada yang mengalami peningkatan dan penurunan nilai.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > D3 Keuangam
Depositing User: d3 keuangan keuangan
Date Deposited: 12 Jun 2023 03:34
Last Modified: 12 Jun 2023 03:34
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/204767

Actions (login required)

View Item View Item