Fitra, Marta Yonas (2016) RANCANG BANGUN AUTONOMOUS QUADCOPTER MENGGUNAKAN SENSOR ORIENTASI DENGAN VARIASI TITIK TUMPU BEBAN. Diploma thesis, Universitas Andalas.
|
Text (Cover dan Abstrak)
Abstrak.pdf - Published Version Download (143kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 1 Pendahuluan)
BAB 1.pdf - Published Version Download (402kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 5 Penutup)
BAB 5.pdf - Published Version Download (114kB) | Preview |
|
|
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version Download (326kB) | Preview |
|
Text (Skripsi Full Text)
Skripsi Full Text.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (6MB) |
Abstract
RANCANG BANGUN AUTONOMOUS QUADCOPTER MENGGUNAKAN SENSOR ORIENTASI DENGAN VARIASI TITIK TUMPU BEBAN ABSTRAK Fitra Marta Yonas1, Ratna Aisuwarya, M.Eng2, Dodon Yendri, M.Kom2 1Mahasiswa Sistem Komputer Fakultas Teknologi Informasi Universitas Andalas 2Dosen Sistem Komputer Fakultas Teknologi Informasi niversitas Andalas Penelitian ini bertujuan untuk merancang quadcopter yang dapat diujikan terhadap beban yang memiliki titik tumpu yang berbeda-beda. Sensor orientasi yang terdapat didalam Ardupilot digunakan untuk mendeteksi sudut roll, pitch, dan yaw pada quadcopter. Titik tumpu untuk beban ditentukan pada tiga bagian, yaitu tengah quadcopter, diantara dua lengan dan pada satu lengan quadcopter. Berdasarkan hasil pegujian quadcopter dapat mengangkut beban maksimal dengan titik tumpu yang berbeda-beda, jika beban diletakan pada titik tumpu ditengah quadcopter, beban maksimal yaitu 950g. Jika beban diletakan 6 cm dari tengah quadcopter dapat mengangkut beban maksimal yaitu 580 g. Dan jika beban diletakan pada satu motor maka beban maksimal yaitu 310 g. Quadcopter memiliki respon kestabilan yaitu baik walaupun diberi beban pada titik tumpu yang berbeda, terlihat dari nilai RMS yang didapatkan yaitu sudah sesuai dengan toleransi steady state 2%-5% dari setpoin 0o. Kata Kunci : Quadcopter, Ardupilot, kestabilan, titik tumpu.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Teknologi Informasi > Sistem Komputer |
Depositing User: | s1 sistem komputer |
Date Deposited: | 17 Jan 2017 04:20 |
Last Modified: | 17 Jan 2017 04:20 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/20274 |
Actions (login required)
View Item |