PERANCANGAN APLIKASI UNTUK ANALISIS PERFORMANSI DAN ALIRAN DAYA SALURAN TRANSMISI SISTEM TENAGA LISTRIK BERBASIS VISUAL

IKHWAN, MARDIYAH PUTERA (2015) PERANCANGAN APLIKASI UNTUK ANALISIS PERFORMANSI DAN ALIRAN DAYA SALURAN TRANSMISI SISTEM TENAGA LISTRIK BERBASIS VISUAL. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text
292.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Masalah listrik menjadi polemik yang berkepanjangan dan memunculkan berbagai kondisi dalam kehidupan manusia. Kondisi tersebut mengindikasikan bahwa listrik telah menjadi bagian yang sangat penting bagi umat manusia. Dengan tingginya pertumbuhan penduduk setiap tahun, maka kebutuhan akan listrik juga bertambah. Dengan demikian, pembangkit listrik yang sudah ada tidak mampu mencukupi kebutuhan tersebut. Penambahan pembangkit menjadi salah satu solusi untuk mengatasi kebutuhan akan listrik. Penambahan pembangkit ini akan mempengaruhi sistem yang sudah ada. Untuk itu, diperlukan sebuah aplikasi yang dapat melakukan perhitungan performansi saluran dan aliran daya untuk mengetahui dampak yang akan ditimbulkan pada sistem karena adanya penambahan pembangkit baru. Tugas akhir ini membahas tentang aplikasi berbasis visual untuk analisis performansi dan aliran daya saluran transmisi sistem tenaga listrik, Kata kunci : Studi aliran daya, performansi saluran, rugi-rugi saluran, matlab GUI

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Elektro
Depositing User: Ms Ikmal Fitriyani Alfiah
Date Deposited: 26 Feb 2016 03:53
Last Modified: 26 Feb 2016 03:53
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/2016

Actions (login required)

View Item View Item