PENGARUH PERBANDINGAN KOTORAN AYAM DAN KOTORAN SAPI TERHADAP KANDUNGAN pH, N, P, DAN K, KOMPOS

Affif, Albert (2023) PENGARUH PERBANDINGAN KOTORAN AYAM DAN KOTORAN SAPI TERHADAP KANDUNGAN pH, N, P, DAN K, KOMPOS. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (cover&abstrak)
cover albert.pdf - Published Version

Download (111kB)
[img] Text (bab 1)
bab 1 albert.pdf - Published Version

Download (120kB)
[img] Text (bab V)
bab 5 albert.pdf - Published Version

Download (49kB)
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA albert.pdf - Published Version

Download (143kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
full teks albert.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perbandingan kotoran ayam dan kotoran sapi berbeda, terhadap kadar pH, N, P, dan K kompos. Penelitian ini menggunakan MOL feses sapi 6 L, feses ayam close house 210 kg, dan feses sapi basah sebanyak 90 kg untuk pembuatan pupuk organik. Penelitian ini dilakukan dengan metode eksperimen dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) terdiri dari 5 perlakuan dan 4 ulangan. Perbandingan persentase kotoran ayam dan kotoran sapi yang digunakan adalah A (100:0), B (85:15), C (70:30), D (55:45), E (40:60). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perbandingan kotoran ayam dan kotoran sapi pada pembuatan kompos berpengaruh tidak nyata (P>0,05) terhadap kadar pH, N, dan P, dan berpengaruh nyata (P<0,05) terhadap kadar K. Pembuatan pupuk organik dengan perbandingan kotoran ayam dan kotoran sapi yang berbeda didapatkan hasil terbaik adalah perlakuan C yaitu dengan perbandingan kotoran ayam dan kotoran sapi (70:30) dengan nilai pH (5,35), kadar N (0,81%), kadar P (0,106%), dan kadar K (1,21%)

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: Fakultas Peternakan
Depositing User: S1 peternakan peternakan
Date Deposited: 07 Mar 2023 05:01
Last Modified: 07 Mar 2023 05:01
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/200237

Actions (login required)

View Item View Item