ANALISIS PENGELOLAAN SAMPAH MEDIS PADAT DI RSUD SOLOK SELATAN TAHUN 2016

EDO, RIDHOLLA (2016) ANALISIS PENGELOLAAN SAMPAH MEDIS PADAT DI RSUD SOLOK SELATAN TAHUN 2016. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (66kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (102kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB VI)
BAB VI.pdf - Published Version

Download (61kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (94kB) | Preview
[img] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
SKRIPSI.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS ANDALAS Skripsi, 13 Oktober 2016 EDO RIDHOLLA, NO. BP. 1311216037 ANALISIS PENGELOLAAN SAMPAH MEDIS PADAT DI RSUD SOLOK SELATAN TAHUN 2016 vii + 96 halaman, 15 tabel, 2 gambar, 5 lampiran ABSTRAK TujuanPenelitian Kegiatan pelayanan kesehatan menghasilkan produk sampah medis padat. Sampah medis yang dibuang tanpa pengolahan yang benar dapat berisiko terjadinya penularan penyakit dari pasien ke pekerja, dari pasien ke pasien, dari pekerja ke pasien, maupun kepada masyarakat pengunjung Rumah Sakit serta menimbulkan vektor penyakit. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis pengelolaan sampah medis padat melalui pendekatan sistem di RSUD Solok Selatan Metode Rancangan penelitian adalah kualitatif yang dilakukan di setiap ruangan rawat inap di RSUD Solok Selatan pada bulan September 2016. Informan penelitian terdiri 10 orang yang diambil secara purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara mendalam, observasi dan telaah dokumen. Hasil Pada komponen input ; kebijakan dalam pengelolaan sampah medis secara tertulis belum ada, jumlah petugas pengelola sampah sudah mencukupi hanya saja belum berkompeten dalam menangani sampah, penyediaan dana masih belum memadai, sarana dan prasarana pengelolaan sampah masih kurang dan belum memenuhi standar, rata-rata timbulan sampah yaitu sampah medis 30 kg dan sampah non medis 50 Kg per-hari. Pada komponen proses ; pemilahan sampah sudah ada dilakukan dengan memberi label, tempat penampungan belum mencukupi dan belum memenuhi standar, pemeliharaan sarana dan prasarana dilakukan tidak terjadwal, pengangkutan sampah belum menggunakan kontainer khusus dan belum ada jalur khusus, pemusnahan dilakukan dengan menggunakan incinerator. Pada komponen output ; sampah medis belum terkelola dengan baik secara keseluruhan dan pada TPS masih ada ditemukan vektor penyakit seperti lalat dan nyamuk. Kesimpulan Sampah medis di RSUD Solok Selatan belum terkelola dengan baik, mulai dari komponen input, proses, maupun output, oleh karena itu disarankan kepada pihak Rumah Sakit agar membentuk kebijakan dalam pengelolaan sampah medis, mengadakan pelatihan kepada tenaga pelaksana, pengalokasian dana yang memadai, dan melengkapi sarana dan prasarana yang sesuai standar. DaftarPustaka : 24 (1998-2015) Kata Kunci : komponen input, proses dan output FACULTY OF PUBLIC HEALTH UNIVERSITY ANDALAS Undergraduate thesis, 13th Oct 2016 EDO RIDOLLA, No. BP. 1311216037 ANALYSIS OF SOLID MEDICAL WASTE MANAGEMENT AT SOUTH SOLOK HOSPITAL YEAR 2016 vii + 96 pages, 15 tables, 2 pictures, 5 Apendicts ABSTRACT Objective Healthy services produced solid medical waste products. Medical waste who disposed without correct processing, it can be a risk of diseases transmission from patient to workers, patient to patient, worker to the patient,and also to the community Hospital visitors and creates a vector. The purpose of this study was to analyze the waste management system approach in Hospitals at RSUD South Solok. Method Design of this research was qualitative research, who conducted in every room in the Hospital inpatient South Solok on September 2016. Technique in selecting sample was used purposive sampling with 10 informants. The data was collected by in-depth interviews, observation and document analyze. Result At Component Input ; medical waste management, some officer waste management have already enough at RSUD South Solok but there was no competence in waste management and management facilities average waste generation 30 Kg and non garbage medical 50 Kg. The process ware ; sorting waste already, with labeling, the shalter not enough maintenance of fasilitation and there was no good schedul in collecting garbage and also do not used special container collecting garbage. At compenent output ; medical waste management was still experienced problem and not been managed well. At TPS still found vector deseases like mosquities and flies. Conclusion Medical waste at Hospitals South Solok not have been managed well, begin from component input, process and component output, therefore it was recommended, the hospital in ordering to shape medical waste management legaly, conducting training, alocating funds, complementary facilities and infrastructure based on medical standar. Bibliography : 24 (1998-2015) Keywords : component input, process, output

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Kesehatan Masyarakat
Depositing User: s1 kesehatan masyarakat
Date Deposited: 25 Oct 2016 07:06
Last Modified: 25 Oct 2016 07:06
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/17790

Actions (login required)

View Item View Item