CENTRE DARI GRUP ALJABAR DAN KARAKTERISTIKNYA

ROSMELY, ROSMELY (2011) CENTRE DARI GRUP ALJABAR DAN KARAKTERISTIKNYA. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text
043.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Misalkan adalah grup hingga dengan unsur-unsur dan misalkan adalah lapangan , maka ruang vektor atas dengan {} sebagai basis dinamakan ruang vektor . Unsur-unsur berbentuk : dengan . Grup aljabar adalah suatu ruang vektor yang didalamya didefinisikan perkalian sebagai berikut : dengan dan untuk setiap . Dalam grup aljabar terdapat suatu subruang yang dinamakan centre dari grup aljabar , ditulis . memuat unsur-unsur yang komutatif dengan semua unsur di grup aljabar . . Aksi dari unsur dengan unsur dari -modul tak tereduksi merupakan perkalian skalar dengan unsur -modul tersebut. mempunyai hubungan dengan centre dari grup , , karena untuk setiap dapat dituliskan dalam bentuk ruang vektor , maka Aksi dari unsur -modul faithful tak tereduksi dengan grup multiplikatif dari bilangan kompleks tak nol, sehingga merupakan subgrup hingga dari , adalah siklik. Kata kunci: grup aljabar , centre dari grup aljabar , karakteristik dari .

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: Ms Lyse Nofriadi
Date Deposited: 24 Feb 2016 04:16
Last Modified: 24 Feb 2016 04:16
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/1759

Actions (login required)

View Item View Item