PERTUMBUHAN BIBIT MANGGIS (Garcinia mangostana L.) PADA BERBAGAI MACAM MEDIA TANAM DAN BEBERAPA KONSENTRASI ATONIK

SUCI, CIPTA MAULANA (2016) PERTUMBUHAN BIBIT MANGGIS (Garcinia mangostana L.) PADA BERBAGAI MACAM MEDIA TANAM DAN BEBERAPA KONSENTRASI ATONIK. Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
Abstrak Kolom suci cipta maulana.pdf - Published Version

Download (180kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
Bab I Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Bab Akhir)
Bab Akhir (kesimpulan atau penutup).pdf - Published Version

Download (122kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
Daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (265kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Full Text)
Tugas Akhir Ilmiah.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

PERTUMBUHAN BIBIT MANGGIS (Garcinia mangostana L.) PADA BERBAGAI MACAM MEDIA TANAM DAN BEBERAPA KONSENTRASI ATONIK Skripsi S1 oleh Suci Cipta Maulana, pembimbing: 1. Prof. Dr. Ir. Auzar Syarif, MS. 2. Prof. Dr. Ir. Zulfadly Syarif, MP ABSTRAK Percobaan tentang Pengaruh Pertumbuhan Bibit Manggis (Garcinia mangostana L.) Pada Berbagai Macam Media Tanam dan Beberapa Konsentrasi Atonik telah dilakukan di Lahan Percobaan Fakultas Pertanian Universitas Andalas, Limau Manih, Padang, Sumatera Barat pada ketinggian tempat 356 m dpl. Penelitian dimulai sejak bulan Desember 2015 sampai April 2016. Penelitian bertujuan untuk mendapatkan konsentrasi Atonik yang tepat pada berbagai macam media tanam terhadap pertumbuhan bibit manggis. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) pola faktorial dengan 3 kali ulangan, faktor pertama terdiri dari 3 taraf (tanah, tanah : TKKS, dan tanah : TKKS : sekam) sedangkan faktor kedua terdiri dari 4 taraf (konsentrasi Atonik 1,0 ml/l, 1,5 ml/l, 2 ml/l, dan 2,5 ml/l). Data dianalisis dengan uji F pada taraf nyata 5% dan F hitung lebih besar dari F tabel dilanjutkan dengan uji lanjut Duncan’s New Multiple Range Test (DNMRT) pada taraf 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terjadi interaksi antara berbagai macam media tanam dengan beberapa konsentrasi Atonik, dan pada media tanam tanah saja, tanah : TKKS : sekam menunjukkan pertumbuhan jumlah daun, dan lebar daun terbaik terhadap bibit manggis, serta pada media tanam tanah, tanah : TKKS mampu meningkatkan panjang akar primer bibit manggis. Kata Kunci: manggis, media tanam, dan konsentrasi Atonik. GROWTH OF MANGOSTEEN (Garcinia mangostana L.) SEEDLINGS ON VARIOUS MEDIA AND CONCENTRATIONS OF ATONIK PLANT STIMULANT S1 Thesis by Suci Cipta Maulana Lecture : 1. Prof. Dr. Ir. Auzar Syarif, MS 2. Prof. Dr. Ir. Zulfadly Syarif, MP ABSTRACT This research was conducted in the Faculty of Agriculture, Andalas University, Limau Manih, Padang, West Sumatra at an altitude of 356 m above sea level from December 2015 until April 2016. The study aimed to determine the best concentration of Atonik on a variety of growth media for the growth of mangosteen seedlings. This study used a completely randomized design with three replicates. The first factor consisted of three media (soil, soil: palm oil compost, and soil: palm oil compost : rice husks) and the second factor consisted of 4 concentrations of Atonik (1.0, 1.5 , 2, and 2.5 ml per litre). Data were analyzed using the F test at the 5% significance level and significant differences were further tested using Duncan's New Multiple Range Test at the 5% level. Overall no significant differences were observed. The best values for number of leaves and leaf width were obtained with either soil or the soil : palm oil compost : rice husks mixture. The longest primary roots were obtained with either soil or the soil : palm oil compost mixture. Keywords: mangosteen, planting media, and concentration Atonik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroekoteknologi
Depositing User: s1 agroekoteknologi pertanian
Date Deposited: 07 Oct 2016 02:55
Last Modified: 07 Oct 2016 02:55
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/17248

Actions (login required)

View Item View Item