YULION, EKA PUTRA (2015) ISOLASI DAN KARAKTERISASI SENYAWA TRITERPENOID DARI FRAKSI ETIL ASETAT KULIT BATANG KECAPI. Diploma thesis, UPT. Perpustakaan.
Text
201502201152th_skripsi fix12.compressed.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (590kB) |
Abstract
Isolasi senyawa triterpenoid telah dilakukan dari kulit batang tumbuhan kecapi (Sandoricum koetjape (Burm.f)Merr)). Serbuk kulit batang kecapi diekstrak dengan metoda maserasi menggunakan pelarut heksana, etil asetat dan metanol. Pemurnian ekstrak dengan kromatografi kolom dan identifikasi senyawa dilakukan dengan spektroskopi UV dan IR. Senyawa hasil isolasi berupa Kristal jarum berwarna putih yang diperoleh dari ekstrak etil asetat dengan titik leleh 188ºC - 190ºC. Berdasarkan uji dengan reagen Lieberman- Burchard senyawa hasil isolasi merupakan senyawa triterpenoid. Kata kunci : Sandoricum koetjape, triterpenoid, isolasi
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QD Chemistry |
Divisions: | Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Kimia |
Depositing User: | Mr Muqtadirurrijal Muqta |
Date Deposited: | 15 Feb 2016 08:49 |
Last Modified: | 15 Feb 2016 08:49 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/1566 |
Actions (login required)
View Item |