KLONNG GEN MAJOR AMPULLATE SPIDROIN 1 (MaSp-1) PADA Nephila sp. (Araneae:Araneidae)

Ifan, Aulia Candra (2016) KLONNG GEN MAJOR AMPULLATE SPIDROIN 1 (MaSp-1) PADA Nephila sp. (Araneae:Araneidae). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img]
Preview
Text (Abstrak)
Abstract.pdf - Published Version

Download (171kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (272kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 5 PENUTUP)
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf - Published Version

Download (126kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (399kB) | Preview
[img] Text (Skripsi Fulltext)
skripsi full text.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Benang sutera yang disintesis oleh laba-laba merupakan serat yang memperlihatkan superioritas terkait kekuatan dan elastisitas. Terdapat tujuh jenis protein serat yang disintesis laba-laba dan protein dragline yang dikode oleh gen major ampullate spidroin-1 (MaSp-1) yang merupakan protein penyusun serat terkuat. Gen MaSp-1 ini berpotensi untuk ditransformasikan ke dalam tanaman dalam upaya peningkatan kualitas serat tanaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi gen major ampullate spidroin-1(MaSp-1) dengan metode PCR-based cloning. Penelitian ini telah berhasil mengisolasi 2 fragmen gen pengkode protein FLJ37770 dari fragmen 400 bp, dan gen putative pengkode enzim glucose dehydrogenase dan alcohol dehydrogenase dari fragmen 1100 bp dengan metode PCR-based cloning. Fragmen 400 bp memiliki persentase kemiripan 70% dengan sekuens gen yang mengkode protein FLJ37770 (LOC107170600), sedangkan fragmen 1100 bp memiliki kemiripan 70% dengan sekuen gen pengkode putatif enzim glucose dehydrogenase dan alcohol dehydrogenase dari Parasteatoda tepidariorum. Ketiga gen ini diketahui berperan dalam biosintesis serat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: S Agriculture > SB Plant culture
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroekoteknologi
Depositing User: s1 agroekoteknologi pertanian
Date Deposited: 23 Aug 2016 03:38
Last Modified: 23 Aug 2016 03:38
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/15473

Actions (login required)

View Item View Item