Fini, Emilia (2015) DAYA SAING EKSPOR UDANG INDONESIA DI PASAR IMPORTIR TERBESAR (STUDI KASUS: AMERIKA SERIKAT, JEPANG, DAN UNI EROPA) TAHUN 2001-2012. Diploma thesis, Universitas Andalas.
Text (Universitas Andalas)
201503131056th_skripsi fini emilia 1110512024.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis daya saing ekspor udang Indonesia di Pasar importir terbesar dengan studi kasus pasar Amerika Serikat, Jepang dan kawasan Uni Eropa (Inggeris, Belanda, Prancis, Jerman dan Belgia). Sampel dari penelitian adalah data yang diambil dari tahun 2001 sampai dengan 2012. Untuk melihat kondisi daya saing ekspor udang digunakan RCA (dari sisi keunggulan komparatif) dan ISP (dari sisi keunggulan kompetitif). Model data panel (pooled data)digunakan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi volume ekspor udang. Hasil menunjukkan ekspor udang Indonesia lebih memiliki keunggulan kompetitif dan kurang memiliki keunggulan komparatif dalam kaitannya dengan ekspor udang Thailand. Kemudian jika dilihat dari faktor yang mempengaruhi volume ekspor, hanya variabel harga yang memberikan pengaruh signifikan terhadap volume ekspor udang Indonesia. Keywords : Ekspor Udang, Pasar Importir terbesar, RCA, ISP, Regressi Linier Sederhana, Panel
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi |
Depositing User: | Mr Iswadi S Nupin |
Date Deposited: | 08 Aug 2016 09:01 |
Last Modified: | 08 Aug 2016 09:01 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/14496 |
Actions (login required)
View Item |