ANALISIS MANFAAT PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN STANDAR ISO 14001:2004 DI PT TRAKINDO UTAMA CABANG PALEMBANG

SHARA, NURSAL (2015) ANALISIS MANFAAT PENERAPAN SISTEM MANAJEMEN LINGKUNGAN STANDAR ISO 14001:2004 DI PT TRAKINDO UTAMA CABANG PALEMBANG. Masters thesis, UPT. Perpustakaan Unand.

[img] Text
201505222029nd_shara nursal 0921209003 pps unand 2015.pdf - Updated Version
Restricted to Repository staff only

Download (997kB)

Abstract

PT Trakindo Utama melakukan proyek percontohan penerapan Sistem Manajemen Lingkungan (SML) ISO 14001:2004 di beberapa cabangnya. Di Sumatera, Cabang Palembang menjadi yang pertama melaksanakan audit SML dan telah memperoleh sertifikasi ISO 14001:2004 dari SAI Global pada akhir tahun 2013 yang lalu. Penelitian ini mengukur manfaat penerapan SML tersebut bagi perusahaan, baik dari aspek lingkungan maupun dari aspek finansial, sehingga dapat menjadi kekuatan pendorong dalam pengelolaan lingkungan secara sukarela oleh perusahaan. Hasil penelitian menunjukan bahwa selama tahun 2013/2014, perusahaan sudah mendapatkan manfaat dari SML, terutama pada peningkatan kinerja lingkungan dan keberhasilan penjualan unit baru kepada pelanggan yang menginginkan penerapan SML dan didapatkan kontrak dari pelanggan yang menginginkan dipenuhinya persyaratan lingkungan. Kata kunci: Sistem Manajemen Lingkungan, Analisis Manfaat Biaya, Manfaat

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Pascasarjana Tesis
Depositing User: Ms Lyse Nofriadi
Date Deposited: 27 Jan 2016 08:14
Last Modified: 27 Jan 2016 08:14
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/141

Actions (login required)

View Item View Item