TENGKU, DARA MALINDA (2015) STUDI KORELASI ANTARA EFEKTIFITAS SOSIALISASI PROGRAM "JIHAD BERSAMA PERANGI NARKOBA" TERHADAP PEMAHAMAN MASYARAKAT DI KOTA BINJAI. Diploma thesis, UPT. Perpustakaan.
Text
201512032329rd_tengku dara malinda skripsi.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas sosialisasi jihad bersama perangi narkoba pada tingkat pemahaman msyarakat kota binjai serta untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara efektivitas dan pemahaman. pengukuran tingkat efektivitas ini didasarkan pada dimensi efektivitas yang dikemukakan oleh Hardjana yaitu isi pesan,media, format dan sumber, selanjutnya pemahaman masyarakat yang dibagi menjadi dua yaitu sikap dan perilaku. jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif korelasi dengan pendekatan kuantitatif, menggunakan metode survey dengan menggunakan koesioner, objek penelitian adalah 100 responden yang merupakan masyarakat Kota Binjai yang pernah mendapat sosialisaai jihad bersama perangi narkoba. teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah teknik accidental dan purposive sampling. teori divusi inovasi digunakan untuk menganalisis hasil penelitian ini. dan untuk melihat tingkat hubungan antara efektivitas sosialisasi dan pemahaman masyarakat digunakan analisis uji korelasi rank spearman dengan bantuan SPSS 16. hasil penelitian menunjukkan, tingkat efektivitas sosialisasi termasuk dalam kategori tinggi dengan persentase 72.2% dan terdapat hubungan yang signifikan antara efektivitas sosialisasi dan pemahaman masyarakat. secara keseluruhan dapat ditarik kesimpulan bahwa efektivitas sosialisasi program jihad bersama perangi narkoba berhasil dilakukan oleh pemrintah kota binjai sehingga memberikan pemahaman bagi masyarakat kota binjai. kata kunci: efektivitas sosialisi, program jihad bersama perangi narkoba, teori difusi inovasi, masyarakat kota binjai.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Ms Randa Erdianti |
Date Deposited: | 11 Feb 2016 01:51 |
Last Modified: | 11 Feb 2016 01:51 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/1355 |
Actions (login required)
View Item |