KEDUDUKAN KEPUTUSAN KERAPATAN ADAT NAGARI (KAN) DALAM MENYELESAIKAN SENGKETA TANAH ULAYAT KAUM DI NAGARI MINANGKABAU KECAMATAN SUNGAYANG KABUPATEN TANAH DATAR

RENNY, PUTRI (2015) KEDUDUKAN KEPUTUSAN KERAPATAN ADAT NAGARI (KAN) DALAM MENYELESAIKAN SENGKETA TANAH ULAYAT KAUM DI NAGARI MINANGKABAU KECAMATAN SUNGAYANG KABUPATEN TANAH DATAR. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (full text)
201503061151th_clering reni.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Negara Republik Indonesia adalah negara Agraris, susunan kehidupan masyarakatnya termasuk perekonomiannya berasal dari hasil pertanian. Sebagai negara Agraris, tentunya masalah tanah memegang peranan penting karena tanah selain sebagai tempat berladang dan berkebun , juga tempat berusaha , tempat tinggal (perumahan) dan juga tanah perkuburan. Karena itu tanah juga berfungsi bagi kemakmuran dan kebahagiaan rakyat terutama bagi pemilik tanah yang menguasai tanah tersebut. Antara tanah dengan orang dan masyarakat terjadi hubungan yang bersifat religius magis berupa hak persekutuan dan hak perseorangan atas tanah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum
Depositing User: Mr Zainal Abidin
Date Deposited: 28 Jul 2016 03:24
Last Modified: 28 Jul 2016 03:24
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/13132

Actions (login required)

View Item View Item