ANALISIS PENGARUH PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEBIJAKAN KONVERSI MINYAK TANAH KE GAS ELPIJI 3 KG PADA KEPUTUSAN PEMAKAIAN GAS ELPIJI 3 KG(STUDI KASUS PADA KONSUMEN MINYAK TANAH YANG BERALIH KE GAS ELPIJI 3 KG DI KOTA SAWAHLUNTO)

SARA, DEVIRA (2015) ANALISIS PENGARUH PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEBIJAKAN KONVERSI MINYAK TANAH KE GAS ELPIJI 3 KG PADA KEPUTUSAN PEMAKAIAN GAS ELPIJI 3 KG(STUDI KASUS PADA KONSUMEN MINYAK TANAH YANG BERALIH KE GAS ELPIJI 3 KG DI KOTA SAWAHLUNTO). Diploma thesis, UNIVERSITAS ANDALAS.

[img] Text (Skripsi Full Text)
201508201319th_skripsi sara devira 1110521019 pdf.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pelaksanaan program ini masih memerlukan perbaikan dalam implementasi terutama di tingkat keluarga sebagai sasaran primer. Dalam upaya memperbaiki kinerja dan implementasi program, maka diperlukan kajian untuk mengetahui kepuasan dan kepentingan keluarga sasaran program sebagai konsumen program. Masalah transformasi perilaku masyarakat ini tentu akan berpengaruh terhadap tingkat konsumsi masyarakat terhadap gas elpiji. Dimana ini selaras dengan prinsip pemasaran bahwa kegiatan konsumsi dipengaruhi oleh perilaku konsumen. Dari hasil interview saya ke pangkalan-pangkalan yang ada di kota Sawahlunto, penjualan gas elpiji 3kg di pangkalan tersebut mengalami penaikan angka yang cukup bagus. Biasanya yang 100 tabung per minggu sekarang sudah lebih kurang 300 tabung untuk per minggu nya. Bisa disebut untuk satu pangkalan dapat 1200 tabung per bulan nya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mr Dian Niko Putra
Date Deposited: 26 Jul 2016 07:46
Last Modified: 26 Jul 2016 07:46
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/12680

Actions (login required)

View Item View Item