ADEK, ALBUSRA (2023) IMPLEMENTASI PERATURAN WALIKOTA PADANG PANJANG NOMOR 4 TAHUN 2021 TENTANG PENYELENGGARAAN SATU DATA KOTA PADANG PANJANG. Diploma thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version Download (780kB) |
|
Text (BAB I Pendahuluan)
BAB I Pendahuluan.pdf - Published Version Download (367kB) |
|
Text (BAB Akhir Penutup)
BAB Akhir Penutup.pdf - Published Version Download (104kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (183kB) |
|
Text (Skripsi Fulltext)
Skripsi Fulltext.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
Satu Data Indonesia merupakan sebuah produk kebijakan yang terbit melalui Peraturan Presiden No. 39 Tahun 2019Tentang Satu Data Indonesiasebagai upaya untuk menghadirkan kemudahan dan keterbukaan informasi data pemerintahan kepada publik.Kebijakan SDI tidak hanya berlaku bagi pemerintah pusat, namun diperuntukkan juga bagi pemerintah daerah, sehingga hal ini menjadi menarik ketika kebijakan tersebut diimplementasikan.Sebab kebijakan ini masih dikatakan sangat baru dan terdapat tantangan dan hambatan jika diterapkan oleh pemerintah daerah.Skripsi ini bertujuanuntuk menjelaskan implementasi penerapan kebijakanSatu Data Indonesiaditingkat daerahterutama di Pemerintahan Kota Padang Panjang.Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan metodestudi kasus, dan menggunakan pendekatanpurposive samplingdalam pemilihan informan. Teori berdasarkan George C. Edward III tentang implementasi kebijakan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwadalam pelaksanaankebijakansatu data di Pemerintahan Kota Padang Panjang dapat dikategorikan belum terimplementasi dengan maksimal. Sebab, masih ada beberap hal yang menjadi tantangan dan hambatan bagi pelaksana program satu data ini, yaitu berhubungan dengan sumber daya finansial yang masih terbatas. Ketika satu indikator yang dikatakan oleh Edward belum terpenuhi secara baik, maka implementasi kebijakan secara tidak langsung belum berjalan maksimal. Walaupun ketiga indikator lainnya menunjukkan keberhasilan dan menjadi faktor pendukung bagi keberlangsungan program satu data di Kota Padang Panjang.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Subjects: | J Political Science > JA Political science (General) |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik |
Depositing User: | s1 Ilmu politik |
Date Deposited: | 28 Feb 2023 03:57 |
Last Modified: | 28 Feb 2023 03:57 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/124903 |
Actions (login required)
View Item |