PENGARUH BUERGER ALLEN EXERCISE TERHADAP NEUROPATI SENSORIK PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS ANDALAS KOTA PADANG

MAWADDAH, MAWADDAH (2023) PENGARUH BUERGER ALLEN EXERCISE TERHADAP NEUROPATI SENSORIK PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS ANDALAS KOTA PADANG. Masters thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Abstrak.pdf - Published Version

Download (35kB)
[img] Text (BAB 1 Pendahuluan)
BAB 1 Pendahuluan.pdf - Published Version

Download (101kB)
[img] Text (BAB 7 Penutup)
BAB 7 Penutup.pdf - Published Version

Download (83kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (111kB)
[img] Text (Tesis Fulltext)
Tesis Fulltext.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy

Abstract

Neuropati sensorik merupakan komplikasi mikrovaskuler yang terjadi 50% pada pasien DM tipe 2. Salah satu terapi komplementer untuk menurunkan skor neuropati yaitu buerger allen exercise. Buerger allen exercise merupakan latihan perubahan gravitasi dan kontraksi otot pada ekstremitas bawah. Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh buerger allen exercise terhadap neuropati sensorik. Desain penelitian menggunakan quasy eksperimen dengan rancangan non equivalent control group. Teknik pengambilan sampel yaitu purposive sampling dengan jumlah sampel 28 responden. Pengumpulan data neuropati sensorik menggunakan neuropathy symptom score dan dianalisis menggunakan uji wilcoxon dan Mann-Whitney. Hasil analisis data didapatkan p-value 0.001 dan p-value 0.000 yang menunjukkan bahwa adanya pengaruh buerger allen exercise terhadap neuropati sensorik. Saran dijadikan sebagai intervensi mandiri pada pasien neuropati sensorik yang mendapatkan pengobatan di puskesmas.

Item Type: Thesis (Masters)
Primary Supervisor: Dr. dr. Susmiati, M. Biomed
Uncontrolled Keywords: Buerger Allen Exercise, Neuropati Diabetik
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan
Depositing User: s2 keperawatan keperawatan
Date Deposited: 17 Feb 2023 03:31
Last Modified: 17 Feb 2023 03:31
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/123346

Actions (login required)

View Item View Item