KAJIAN SIFAT KIMIA INCEPTISOL PADA LAHAN SERAI WANGI (Cymbopogon nardus) BERDASARKAN KELERENGAN YANG BERBEDA DI DESA BALAI BATU SANDARAN KECAMATAN BARANGIN KOTA SAWAHLUNTO

Wulan, Elza Putri (2022) KAJIAN SIFAT KIMIA INCEPTISOL PADA LAHAN SERAI WANGI (Cymbopogon nardus) BERDASARKAN KELERENGAN YANG BERBEDA DI DESA BALAI BATU SANDARAN KECAMATAN BARANGIN KOTA SAWAHLUNTO. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Cover dan Abstrak)
Cover & Abstrak.pdf - Published Version

Download (136kB)
[img] Text (BAB I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (311kB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (115kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (230kB)
[img] Text (SKRIPSI FULL TEXT)
SKRIPSI FULL WULAN ELZA PUTRI.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian sifat kimia tanah pada tiga kelas lereng di lahan serai wangi telah dilaksanakan di Desa Balai Batu Sandaran Kecamatan Barangin, Kota Sawahlunto dari bulan Februari - Juli 2022. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengkaji karakteristik beberapa sifat kimia Inceptisol berdasarkan kelerengan lahan yang berbeda pada lahan yang ditanami serai wangi di Desa Balai Batu Sandaran, Kecamatan Barangin, Kota Sawahlunto. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode survei. Pengambilan sampel tanah dilakukan secara purposive sampling pada tiga kelas lereng (agak curam, curam, sangat curam) pada kedalaman 0 - 20 cm dan kedalaman 20 - 40 cm. Parameter yang dianalis adalah pH, C-organic, N-total, P-tersedia, KTK, Basa-basa dapat dipertukarkan dan Kejenuhan Basa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa daerah penelitian memiliki nilai pH tanah (5,20 unit - 4,50 unit) yang termasuk kedalam kriteria masam. Nilai C-Organik tanah tergolong sedang hingga tinggi (4,74% - 2,23%). N-Total berkisar (0,22% - 0,16%) termasuk dalam kriteria rendah hingga sedang. P-Tersedia tanah (18,36 ppm - 17,59 ppm) dengan kriteria sedang. Nilai KTK tergolong sedang (24,77 me/100g - 21,61 me/100g). Serta basa-basa yang dapat dipertukarkan dan kejenuhan basa pada lahan serai wangi tergolong dalam kriteria rendah hingga sedang. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilaksanakan disarankan kepada pengelola lahan serai wangi untuk meningkatkan sifat kimia tanah pada lereng (2545%) dan kelas lereng (>45%) disarankan perlu ditingkatkan pengelolaan lahan dengan penambahan bahan organik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr.rer.nat.Ir. Syafrimen Yasin, Ms., MSc
Uncontrolled Keywords: Lahan Serai Wangi, Sifat Kimia Tanah, Kelas Lereng
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Ilmu Tanah
Depositing User: s1 ilmu tanah
Date Deposited: 07 Feb 2023 04:44
Last Modified: 07 Feb 2023 04:44
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/122666

Actions (login required)

View Item View Item