Maulia, Usni (2022) ANALISIS HUBUNGAN PEMERATAAN PENDAPATAN DAN PENGARUH PENYERAPAN TENAGA KERJA SEKTOR PERTANIAN TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI PROVINSI SUMATERA BARAT PERIODE 1987-2020. Masters thesis, Universitas Andalas.
Text (Cover dan Abstrak)
Cover dan Abstrak..pdf - Published Version Download (63kB) |
|
Text (BAB I)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf - Published Version Download (55kB) |
|
Text (BAB V)
Bab Akhir.pdf - Published Version Download (32kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
Daftar Pustaka.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (174kB) |
|
Text (Skripsi full text)
BAB I-BAB V.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pemerataan pendapatan dan pengaruh penyerapan tenaga kerja sektor pertanian terhadap pertumbuhan ekonomi Provinsi Sumatera Barat. Jenis data yang digunakan merupaka data kuantitatif yang bersumber dari BPS Sumatera Barat. Data yang digunakan merupakan data time series tahun 1987-2020. Variabel penelitian ini terdiri dari pemerataan pendapatan, penyerapan tenaga kerja sektor pertanian dan pertumbuhan ekonomi. Metode analisis data yang digunakan yaitu VECM (Vector Auto Regression Model) menggunakan aplikasi Eviews 12. Hasil penelitian didapatkan bahwa pemerataan pendapatan memiliki hubungan positif dan signifikan terhadap pertumbuhan ekonomi dalam jangka pendek. Sedangkan penyerapan tenaga kerja sektor pertanian dan pertumbuhan ekonomi memiliki pengaruh yang negatif dan signifikan dalam jangka pendek dan jangka panjang. Berdasarkan Penelitian yang dilakukan peneliti memberikan saran agar pemerintah dapat melakukan perbaikan dalam mendukung peningkatan pemerataan pendapatan dan pertumbuhan ekonomi, selain itu juga perlu dilakukan perbaikan kualitas tenaga kerja sektor pertanian di Provinsi Sumatera Barat.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Primary Supervisor: | Faidil Tanjung |
Uncontrolled Keywords: | Pertumbuhan Ekonomi, VECM, Indeks Gini Ratio |
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Pascasarjana (S2) |
Depositing User: | s2 ilmu ekonomi pertanian |
Date Deposited: | 25 Oct 2022 01:54 |
Last Modified: | 25 Oct 2022 01:54 |
URI: | http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/115759 |
Actions (login required)
View Item |