KESIAPSIAGAAN KELUARGA YANG MEMILIKI LANSIA DALAM MENGHADAPI BENCANA GEMPA BUMI DI RT 03 RW 10 KELURAHAN PASIE NAN TIGO

Dara, Destri Wahyu Ningsih (2022) KESIAPSIAGAAN KELUARGA YANG MEMILIKI LANSIA DALAM MENGHADAPI BENCANA GEMPA BUMI DI RT 03 RW 10 KELURAHAN PASIE NAN TIGO. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (cover dan abstarak)
cover dan abstrak.pdf - Published Version

Download (74kB)
[img] Text (bab I)
BAB I.pdf - Published Version

Download (134kB)
[img] Text (bab V)
BAB V.pdf - Published Version

Download (47kB)
[img] Text (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (182kB)
[img] Text (KIA full taxt)
KIA Dara Destri Wahyu Ninsgsih-1.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Kecamatan Koto Tangah merupakan daerah dengan tingkat kerentanan tinggi terhadap bencana gempa bumi di Kota Padang. Bencana yang sangat sering terjadi dan dapat mengancam nyawa yaitu gempa bumi, gunung meletus, tsunami, banjir, tanah longsor, Kekeringan, Kebakaran Hutan, Abrasi. Gempa bumi merupakan salah satu bencana yang paling mengancam kehidupan. Dampak bencana akan dirasakan lebih besar oleh kelompok rentan daripada kelompok masyarakat lainnya. Salah satu kelompok rentan yaitu lansia. Tujuan penelitian ini untuk mengeksplorasi kesiapsiapsiagaan keluarga yang memiliki lansia dalam menghadapi bencana gempa bumi. Desain penelitian ini adalah studi kasus dengan pendekatan kualitatif. Pengumpulan data menggunakan teknik wawancara secara langsung yang berusaha menggali secara mendalam mengenai kesiapsiagaan keluarga. Partisipan dalam penelitian ini berjumlah 4 (empat) orang. Hasil wawancara secara verbatim kemudian dilah menghasilkan 2 tema yaitu, tema 1 pengetahuan dan sikap keluarga menghadapi bencana gempa bumi, tema 2 Rencana Tanggap Darurat . Maka dari itu diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan tentang kesiapsiagaan bencana, serta kebutuhan untuk lansia dan rencana tanggap darurat berupa rencana evakuasi karena hal ini perlu disiapkan untuk meminimalisir dampak resiko terjadinya gempa bumi

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Keperawatan
Depositing User: Program S1 Keperawatan
Date Deposited: 11 Oct 2022 07:50
Last Modified: 11 Oct 2022 07:50
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/114277

Actions (login required)

View Item View Item