Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Indeks Pembangunan Manusia di Sumatera Barat Menggunakan Regresi Data Panel

Muhammad, Hamzah (2022) Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Indeks Pembangunan Manusia di Sumatera Barat Menggunakan Regresi Data Panel. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Abstrak)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (315kB)
[img] Text (BAB 1)
BAB I.pdf - Published Version

Download (146kB)
[img] Text (BAB 5)
Penutup.pdf - Published Version

Download (115kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
Dapus.pdf - Published Version

Download (141kB)
[img] Text (TA fulltext)
TA fulltext.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pembangunan manusia merupakan suatu upaya pemerintah dalam meningkatkan kualitas kehidupan demi terciptanya masyarakat yang makmur dan sejahtera. Pemerintah harus melakukan pembangunan manusia di segala aspek baik aspek pendidikan, kesehatan, dan kehidupan yang layak. Untuk mengukur keberhasilan pembangunan manusia salah satu indikator yang bisa digunakan adalah Indeks Pembangunan Manusia (IPM). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang dapat mempengaruhi IPM Provinsi Sumatera Barat. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode regresi data panel. Data yang digunakan merupakan data sekunder yang terdiri dari 19 kota dan kabupaten di Sumatera Barat. Pada penelitian ini diperoleh model yang tepat digunakan adalah fixed effect model dengan faktor berpengaruh signifikan yaitu PDRB, rasio ketergantungan, dan persentase rumah tangga yang memiliki akses sumber air minum layak.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. MAIYASTRI
Uncontrolled Keywords: fixed effect model, IPM, regresi data panel, Sumatera Barat
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam > Matematika
Depositing User: s1 matematika matematika
Date Deposited: 23 Sep 2022 04:07
Last Modified: 23 Sep 2022 04:07
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/113182

Actions (login required)

View Item View Item