Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Perusahaan Pengakuisisi Sebelum dan Sesudah Akuisisi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

ANISYA, ANISYA (2015) Analisis Perbandingan Kinerja Keuangan Perusahaan Pengakuisisi Sebelum dan Sesudah Akuisisi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (skripsi full text)
201502100929th_analisis perbandingan kinerja keuangan perusahaan pengakuisisi sebelum dan sesudah akuisisi yang terdaftar di bursa efek indonesia anisya 1110522107.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (684kB)

Abstract

Memasuki era pasar global, dengan perkembangan zaman yang semakin pesat mendorong setiap perusahaan untuk mengembangkan strategi bisnisnya baik strategi jangka pendek maupun jangka panjang agar dapat bertahan, meningkatkan efisiensi, maupun memperluas usahanya. Untuk itu perusahaan perlu mengembangkan strategi yang dapat meningkatkan kinerja perusahaan demi tercapainya tujuan. Salah satu caranya adalah melalui ekspansi atau perluasan usaha. Ekspansi dapat dilakukan baik dalam bentuk ekspansi internal maupun ekspansi eksternal. Ekspansi internal dapat dilakukan pada divisi-divisi dalam suatu perusahaan yang tumbuh secara normal melalui kegiatan capital budgeting. Sedangkan ekspansi eksternal dapat dilakukan melalui penggabungan beberapa usaha menjadi satu perusahaan. Penggabungan beberapa usaha ini pada dasarnya adalah untuk mendapatkan pengendalian atas aktiva dan operasional perusahaan. Dengan dilakukannya penggabungan beberapa usaha ini perusahaan-perusahaan diharapkan dapat meningkatkan pangsa pasar, diversifikasi usaha atau meningkatkan integrasi vertikal dari aktivitas operasional dan sebagainy

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Mr Zainal Abidin
Date Deposited: 20 Jun 2016 07:27
Last Modified: 20 Jun 2016 07:27
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/11163

Actions (login required)

View Item View Item