PENGARUH SERTIFIKASI BERKELANJUTAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan kelapa sawit di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2020)

Iga, Augia miranda (2022) PENGARUH SERTIFIKASI BERKELANJUTAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan kelapa sawit di Bursa Efek Indonesia Tahun 2013-2020). Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (daftar pustaka)
daftar pustaka.pdf - Published Version

Download (207kB)
[img] Text (Skripsi fulltext)
skripsi full.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text (COVER)
Cover dan Abstrak.pdf - Published Version

Download (330kB)
[img] Text (BAB 1)
bab 1.pdf - Published Version

Download (338kB)
[img] Text (BAB 5)
bab 5.pdf - Published Version

Download (217kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh adanya sertifikat keberlanjutan (sustainability) terhadap kinerja perusahaan. penelitian dilakukan dengan metoda quantitatif yang melibatkan 10 perusahaan perkebunan kelapa sawit yang terdaftar di BEI dari periode 2013 sampai 2020 dengan menjalankan statistik smartPLS. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sertifikasi bekerlanjutan berupa adany sertifikat ISPO dan RSPO atau hanya ISPO saja sebagai variabel independent sedangkan Kinerja perusahaan seperti ROA, ROE dan market to book value digunakan sebagai variabel dependen. Penelitian ini menggunakan variabel control beruoa ukuran perusahaan. Hasil studi ini menunjukkan bahwa ada pengaruh positif lebih besar antara adanya sertifikat keberlanjutan yakni sertifikat ISPO dan RSPO dengan kinerja perusahaan dengan indicator ROE dibandingkan dengan perusahaan yang memiliki sertifikat ISPO saja. Temuan tersebut mengimplikasikan bahwa sertifikat sustainability memiliki pengaruh positif dalam hal perusahaan mengelola uang investor. Riset ini memberikan konstribusi dalam praktik usaha berkelanjutan. Kata kunci: CSR, Sertifikat Keberlanjutan, Kinerja Perusahaan, Sustainability Accounting,

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: S1 Akuntansi Akuntansi
Date Deposited: 11 Jul 2022 08:14
Last Modified: 11 Jul 2022 08:14
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/107257

Actions (login required)

View Item View Item