Pengaruh Financial Knowledge, Financial Experience, Financial Socialization, dan Income terhadap Financial Management Behavior Pada Masyarakat di Kota Padang

Rd, Mela Ejaskia (2022) Pengaruh Financial Knowledge, Financial Experience, Financial Socialization, dan Income terhadap Financial Management Behavior Pada Masyarakat di Kota Padang. Diploma thesis, Universitas Andalas.

[img] Text (Abstrak)
COVER dan ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (913kB)
[img] Text (Bab I Pendahuluan)
BAB I PENDAHULUAN.pdf - Published Version

Download (310kB)
[img] Text (Bab V Penutup)
BAB V AKHIR.pdf

Download (175kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR KEPUSTAKAAN.pdf - Published Version

Download (435kB)
[img] Text (Full Skripsi)
FULL SKRIPSI.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh financial knowledge, financial experience, financial socialization, dan income terhadap financial management behavior pada masyarakat di Kota Padang. Sampel penelitian ini yaitu masyarakat di Kota Padang yang berjumlah sebanyak 140 responden yang berdomisili di Kota Padang. Teknik pengambilan sampel yaitu teknik non probability sampling dan teknik purposive sampling yang dipilih berdasarkan syarat dan kriteria yang disesuaikan dengan tujuan penelitian. Pengolahan data penelitian dilakukan dengan analisis regresi berganda dengan menggunakan program Statistical Program Social Science (SPSS) versi 25. Hasil penelitian menunjukkan bahwa financial experience dan financial socialization berpengaruh positif dan signifikan terhadap financial management behavior pada masyarakat di Kota Padang. Sedangkan financial knowledge dan income tidak berpengaruh terhadap financial management behavior pada masyarakat di Kota Padang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Primary Supervisor: Dr. Rida Rahim, SE, ME
Uncontrolled Keywords: Financial Knowledge, Financial Experience, Financial Socialization, Income, Gender, Age, Financial Management Behavior.
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
H Social Sciences > HJ Public Finance
H Social Sciences > HS Societies secret benevolent etc
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: S1 Manajemen Fakultas Ekonomi
Date Deposited: 04 Jul 2022 08:10
Last Modified: 04 Jul 2022 08:10
URI: http://scholar.unand.ac.id/id/eprint/106859

Actions (login required)

View Item View Item